Breaking News
light_mode
Beranda » Nasional » Resmi Dilantik Pengurus HIPMI DKI Jakarta Timur Siap Menjadi Mitra Pemerintah Majukan UMKM Lokal.

Resmi Dilantik Pengurus HIPMI DKI Jakarta Timur Siap Menjadi Mitra Pemerintah Majukan UMKM Lokal.

  • account_circle Muhamad Dekra
  • calendar_month Sel, 7 Okt 2025
  • visibility 20

Tegarnews.co.id—Jakarta 7 Oktober 2025| Badan Pengurus Cabang Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (BPC HIPMI) Jakarta Timur resmi dilantik untuk periode kepengurusan 2025-2028.

 

Acara pelantikan tersebut diselenggarakan di Kantor Wali Kota Jakarta Timur pada Selasa, 07 Oktober 2025 dengan mengusung tema “Sinergi Lokal Aksi Global.

 

Ketua Umum BPC HIPMI Jakarta Timur Dhimas Pringgorodianto yang dilantik pada kesempatan tersebut mengatakan BPC HIPMI Jakarta Timur akan menjadi mitra strategis pemerintahan dalam 3 tahun ke depan.

 

Dalam sambutannya.” Dhimas menyampaikan harapan agar HIPMI dapat memperkuat sinergi antara pengusaha muda dan pemerintah daerah.

 

“UMKM bukan sekadar sektor usaha, melainkan penggerak ekonomi HIPMI Jakarta Timur siap bersinergi dengan pemerintah.” swasta dan komunitas untuk melahirkan program nyata yang mampu meningkatkan daya saing UMKM Lokal,” ujar Dhimas.

 

Dhimas menambahkan juga Tema sinergi Lokal, Aksi Global ini merepresentasikan semangat HIPMI Jakarta Timur untuk membangun kekuatan lokal dengan berorientasi pada daya saing global.

Sehingga para pengusaha muda mampu menjadi aktor penting dalam pertumbuhan ekonomi Jakarta Timur sekaligus berkontribusi pada perekonomian nasional ucap dhimas .

  • Penulis: Muhamad Dekra
  • Editor: HUSEN
  • Sumber: Ahmad Andri

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Komunitas Astana Aksara Mengadakan Kegiatan Tadarus Karya Dengan Tema: “Cara Kita Mengenang Rindu”

    • calendar_month Sab, 24 Mei 2025
    • account_circle Syarif Hidayatullah
    • visibility 103
    • 0Komentar

    Tegarnews.co.id—Jakarta| Komunitas Seni & Literasi Astana Aksara menyelenggarakan kegiatan Tadarus Karya dengan tajuk “Cara Kita Mengenang Rindu” di aplikasi Tiktok dimulai pada tanggal 23-25 Mei 2025. Kegiatan yang dibentuk sebagai sebuah penghargaan terhadap karya seorang teman yang sudah mendahului mereka/meninggal dunia (Almarhumah Neina Ainy Anindhita). Kegiatan ini dicetuskan oleh Presiden Astana Aksara (AnaRaka) dan Penasehat […]

  • Polisi Tangkap R (31) Pelaku Curat di Amankan Dari Amukan Masa, Berikut Ulasannya 

    • calendar_month Sab, 20 Sep 2025
    • account_circle HUSEN
    • visibility 111
    • 0Komentar

    Tegarnews.co.id – SUMSEL, 20 Sept 2025| Telah terjadi tindak pidana pencurian dengan pemberatan di Desa Sumber Agung, kecamatan Buay Madang yang di lakukan oleh warga Dusun Karetan Desa Kurungan Nyawa, Buay Madang inisial R (31), untung ada polisi pelaku berhasil di amankan dan di selamatkan dari amukan masa.   Di ketahui aksi gila R (31) […]

  • Polres Bogor Ikuti Kick Off Launching Gerakan Pangan Murah Bersama Kapolri Melalui Zoom Meeting

    • calendar_month Kam, 14 Agu 2025
    • account_circle Rls/Red
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Tegarnews.co.id-Bogor, 15 Agustus 2025| Polres Bogor mengikuti kegiatan Kick Off Launching Gerakan Pangan Murah (GPM) yang dipimpin langsung oleh Kapolri Jenderal Pol. Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si, melalui sarana Zoom Meeting, (14/85). Kegiatan ini digelar dalam rangka sinergitas Polri dengan Perum Bulog untuk menjaga stabilitas harga dan memastikan ketersediaan bahan pangan bagi masyarakat. Acara yang […]

  • Bhabinkamtibmas Polsek Cisarua Laksanakan Jaga Kamtibmas Di Desa Cibeureum

    • calendar_month Sab, 31 Mei 2025
    • account_circle Rls/Red
    • visibility 52
    • 0Komentar

    Tegarnews.co.id-Bogor| Melalui Bhabinkamtibmas Desa Cibeureum, Aiptu M. Samsul Huda, kembali melaksanakan kegiatan sambang warga binaan dalam rangka menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif. Kegiatan sambang tersebut dilaksanakan pada hari Sabtu, 31 Mei 2025, bertempat di Kantor Security Taman Safari, Kampung Darussalam RT 03/06 Desa Cibeureum Kecamatan Cisarua Kabupaten Bogor. Dalam giat sambang tersebut, Aiptu M. Samsul […]

  • Calon Awak KRI Canopus-936 Kapal Bantu Hidro Oseanografi TNI AL Dibekali UNCLOS 1982

    • calendar_month Jum, 19 Sep 2025
    • account_circle Rĺs/Red
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Tegarnews.co.id-Jakarta, 19 September 2025| Sebanyak 93 calon pengawak (Cawak) KRI Canopus-936 mengikuti Pelatihan Kesatuan Persiapan Pengambilan Kapal (KPPK) bertempat di Lounge Harimau Komando Latihan (Kolat) Koarmada I, Jakarta, (16/9). Pelatihan KPPK yang dilaksanakan berdasarkan Sprin Kasal Nomor Sprin/1448/VII/2025 tanggal 18 Juli 2025 dan Sprin/1697/VIII/2025 tanggal 22 Agustus 2025 ini secara resmi dibuka oleh Dankolat Koarmada […]

  • Bhabinkamtibmas dan Babinsa Kelurahan Karang Asem Barat Laksanakan Tawasulan Bersama Tokoh Masyarakat

    • calendar_month Sen, 23 Jun 2025
    • account_circle Rls/Red
    • visibility 54
    • 0Komentar

    Tegarnews.co.id – Polres Bogor – Dalam upaya mempererat sinergitas TNI-Polri dan memperkuat hubungan baik dengan warga, Bhabinkamtibmas Kelurahan Karang Asem Barat, Polsek Citeureup, Polres Bogor, Polda Jawa Barat, Aiptu Cecep Sopandi bersama Babinsa setempat melaksanakan kegiatan tawasulan dan pengajian bulanan di Masjid Kelurahan Karang Asem Barat, Kecamatan Citeureup, Kabupaten Bogor, Senin (23/06/2025).   Kegiatan tawasulan […]

expand_less